Selasa, 28 Januari 2020

Apa Itu Tes Computer Assisted Tes (CAT)


Apa Itu Tes Computer Assisted Tes (CAT) CPNS Kemenkumahm 2017, Ini Penjelasan Lengkapnya
Yang dimaksud dengan pengertian CAT (Computer Assisted Test ) adalah suatu metode seleksi dengan alat bantu komputer yang digunakan untuk mendapatkan standar minimal kompetensi dasar bagi pelamar PPK dalam penyelenggaraan Pemilihan Bupati/ Wakil Bupati Kabupaten Blitar dalam Pemilihan Kepala Daerah Serentak Tahun 2020.
 Standar kompetensi dasar PPK diperlukan untuk mewujudkan profesionalisme PPK, dan CAT dipercaya bisa menjamin standar kompetensi dasar PPK dalam TKD (Tes Kompetensi Dasar). Dengan sistem komputer, peserta langsung mengerjakan soal ujiannya di layar monitor komputer. Pengoperasiannya cukup mudah dan waktu yang tersisa dalam pengerjaan sudah terpampang jelas di monitor.

Soal dengan bentuk pilihan ganda membuat kita cukup menggunakan mouse untuk mengklik pilihan yang benar. Pelaksanaan tes ujian PPK akan diadakan dalam 3 (tiga) gelombang. Hal ini dilakukan karena keterbatasan dalam sistem CAT itu sendiri.







1 komentar:

  1. Did you hear there's a 12 word phrase you can communicate to your crush... that will trigger deep feelings of love and instinctual attraction to you deep inside his heart?

    Because deep inside these 12 words is a "secret signal" that triggers a man's impulse to love, idolize and look after you with all his heart...

    12 Words Will Trigger A Man's Desire Response

    This impulse is so hardwired into a man's genetics that it will drive him to try harder than ever before to make your relationship the best part of both of your lives.

    In fact, triggering this all-powerful impulse is absolutely binding to achieving the best ever relationship with your man that the moment you send your man one of these "Secret Signals"...

    ...You'll soon find him open his mind and heart to you in such a way he never expressed before and he will perceive you as the one and only woman in the world who has ever truly interested him.

    BalasHapus